Translate

Senin, 17 Februari 2014

cermin diri

kalau melihat keburukan atau kesalahan orang lain cobalah untuk jangan dijadikan topik pembicaraan (gosip) belum tentu orang itu seperti yang anda persepsikan. alangkah baiknya jika ketika melihat kesalahan atau keburukan/kejelekan orang lain kita jadikan sebagai bahan introspeksi diri. tanyakan pada
diri anda sendiri :"apakah saya pernah melakukan hal yang seperti itu?" jika iya dan kita sadar bahwa hal itu tdk baik ya jangan di lakukan lg. jika tdk pernah ya jangan sampai melakukannya. dan seharusnya berterima kasihlah pada orang yang berbuat kesalahan itu,karna ia telah menunjukkannya kepada anda. karna jika kita tdk pernah tahu kesalahan maka, kita juga tidak tahu mana yang benar, yang seharusnya kita lakukan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar